Banten Pos
  • PEMERINTAHAN
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • NASIONAL
No Result
View All Result
  • PEMERINTAHAN
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • NASIONAL
No Result
View All Result
Morning News
No Result
View All Result
Home COVID-19

Pandemi Jangan Surutkan Nasionalisme

Panji Romadhon by Panji Romadhon
Agustus 13, 2021
in COVID-19, PERISTIWA
0
Perda Covid 19 Disahkan, Wagub Banten: Ini Landasan Hukum untuk Penegakkan Prokes

Wakil Gubernur Banten Andika Hazrumy

WAKIL Gubernur Banten Andika Hazrumy secara resmi mengukuhkan Pasukan Pengibar Bendera (Paskibra) tingkat provinsi tahun 2021 di pendopo KP3B, Kota Serang, Kamis (12/8). Dalam prosesi pengukuhan yang berlangsung dengan protokol kesehatan ketat tersebut, Andika berpesan agar situasi pandemi Covid -19 kali ini tidak menyurutkan nasionalisme kalangan muda dalam memperingati HUT RI ke- 76 tahun ini.

“Peringatan HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-76 di tengah pandemi Covid-19, saya harapkan tidak mengurangi rasa nasionalisme dan rasa bangga kita sebagai warga negara tiap kali kita memasuki bulan Agustus,” kata Andika dalam sambutannya.

Baca Juga

Tokoh Baksel Sekaligus Sekjen Bakor Cilangkahan Akhmad Taufik Tutup Usia

Kena Prank Pemkab Lebak, Warga Huntara Cigobang Curhat ke Fraksi Nasdem DPRD Banten

Pihaknya berharap di masa pandemi Covid-19 ini generasi muda
untuk tetap produktif, kreatif, inovatif dan semangat mengisi kemerdekaan. “Dan juga mematuhi protokol kesehatan 5M sebagai komitmen kita bersama dalam upaya memutus mata rantai penyebaran Covid-19 di Provinsi Banten,” imbuhnya.

Secara khusus Andika meminta Paskibraka tingkat Provinsi Banten agar turut mengedukasi dan mensosialisasi penerapan protokol kesehatan dan adaptasi kebiasaan baru di berbagai aktivitas, sehingga harapan
agar setiap kegiatan aktivitas masyarakat aman dan produktif dapat tercapai.

Pada kesempatan tersebut Andika juga mengucapkan selamat kepada Paskibraka tingkat Provinsi Banten tahun 2021 dan jajaran pelatih yang telah mendidik dan membimbing selama masa pelatihan. “Kepada orang tua Paskibraka tingkat Provinsi Banten saya ucapkan selamat atas keberhasilan putra dan putri terbaik Banten untuk menjadi pengibar bendera pusaka pada peringatan HUT Republik Indonesia ke-76,” katanya.

E-Paper Terbaru

E-Paper BANPOS Terbaru

Sementara itu Plt Kepala Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Banten A Syaukani dalam laporannya pada acara pengukuhan mengatakan, Paskibra provinsi tahun 2021 seluruhnya berjumlah 50 orang yang berasal dari 8 kabupaten/kota se-Banten. “Masing-masing kabupaten/kota mengirimkan 6 putra/putri Paskibra terbaiknya, kecuali Kabupaten Serang yang mengirimkan 8 putra/putri terbaiknya,” katanya. (RUS/AZM)

Page 1 of 2
12Next
ShareTweetSend

Berita Terkait

Tokoh Baksel Sekaligus Sekjen Bakor Cilangkahan Akhmad Taufik Tutup Usia
PERISTIWA

Tokoh Baksel Sekaligus Sekjen Bakor Cilangkahan Akhmad Taufik Tutup Usia

Mei 20, 2025
Kena Prank Pemkab Lebak, Warga Huntara Cigobang Curhat ke Fraksi Nasdem DPRD Banten
PERISTIWA

Kena Prank Pemkab Lebak, Warga Huntara Cigobang Curhat ke Fraksi Nasdem DPRD Banten

Mei 20, 2025
Dewan Resmi Tetapkan Zakiyah-Najib Hamas Sebagai Bupati-Wakil Bupati Serang Terpilih 2025-2030
PEMERINTAHAN

Dewan Resmi Tetapkan Zakiyah-Najib Hamas Sebagai Bupati-Wakil Bupati Serang Terpilih 2025-2030

Mei 20, 2025
Terkait Limbah B3 CV Noor Annisa, DPRD Bakal Panggil DLHK Kabupaten Tangerang
PEMERINTAHAN

Terkait Limbah B3 CV Noor Annisa, DPRD Bakal Panggil DLHK Kabupaten Tangerang

Mei 20, 2025
Menperin Agus Gumiwang Beberkan Keuntungan Indonesia Gabung BRICS
EKONOMI

Menperin Agus Gumiwang Beberkan Keuntungan Indonesia Gabung BRICS

Mei 20, 2025
Pupuk Kaltim Perkuat Penerapan ESG, Kejar Target Net Zero Emission
EKONOMI

Pupuk Kaltim Perkuat Penerapan ESG, Kejar Target Net Zero Emission

Mei 20, 2025
Next Post
Silaturahmi ke Ponpes, Kapolres Minta Bersama-sama Jaga Kondusifitas

Silaturahmi ke Ponpes, Kapolres Minta Bersama-sama Jaga Kondusifitas

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Pemkab Tangerang Larang Gudang Limbah Oli di Pasar Kemis Buka Lagi

    Pemkab Tangerang Larang Gudang Limbah Oli di Pasar Kemis Buka Lagi

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Deden Dipercaya Jabat Plh Sekda, Gantikan Nana Supiana

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Beracun, Menteri LHK Tutup Paksa Gudang Limbah Oli Noor Annisa di Pasar Kemis

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Ini Peran Masing-masing Tersangka dalam Pemerasan Proyek Rp5 Triliun di Cilegon

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Dewan Resmi Tetapkan Zakiyah-Najib Hamas Sebagai Bupati-Wakil Bupati Serang Terpilih 2025-2030

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Banten Pos

© 2025 Banten Pos - Inspirasi dan Semangat Baru Banten.

Navigasi

  • Redaksi
  • PEDOMAN PEMBERITAAN MEDIA SIBER
  • BANTEN POS HARI INI

Ikuti Kami

No Result
View All Result
  • PEMERINTAHAN
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • NASIONAL

© 2025 Banten Pos - Inspirasi dan Semangat Baru Banten.

×