Banten Pos
  • PEMERINTAHAN
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • NASIONAL
No Result
View All Result
  • PEMERINTAHAN
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • NASIONAL
No Result
View All Result
Morning News
No Result
View All Result
Home PENDIDIKAN

Antisipasi Gangster Pelajar, Kapolsek Upacara di Sekolah

Gina Maslahat by Gina Maslahat
November 1, 2022
in PENDIDIKAN
0
Antisipasi Gangster Pelajar, Kapolsek Upacara di Sekolah

LEBAK, BANPOS- Maraknya kasus kekerasan yang dilakukan oleh pelajar atau lebih sering dikenal sebagai gangster, beberapa Polsek dalam wilayah hukum Polres Lebak melakukan antisipasi dengan cara hadir ke sekolah-sekolah dengan mengikuti upacara senin. Hal tersebut dilakukan demi menjaga kondusifitas wilayahnya.

Kapolsek Rangkasbitung AKP Pipih Iwan Hermansyah mengatakan, pagi ini Polsek Rangkasbitung melaksanakan kegiatan apel upacara bendera merah putih di SMA Negeri 02 Rangkasbitung, bersama Kepala Sekolah SMA Negeri 02 Rangkasbitung, sekaligus memberikan himbauan dan eduksi tentang kenakalan remaja serta narkoba.

Baca Juga

Teguhkan Komitmen, Muhammadiyah Kota Serang Lantik Pimpinan Cabang di Empat Kecamatan Sekaligus Gelar Baitul Arqom 2025

Melalui Pendidikan Vokasi Petrokimia, Chandra Asri Group Cetak SDM Unggul

”Terkait tawuran antar pelajar yang saat ini marak di Media Sosial (Medsos), dan kami berharap kepada para siswa-siswi khususnya SMAN 02 Rangkasbitung jangan ikut-ikutan tawuran dan membawa sajam, bila di kemudian hari kami menemukan siswa yang membawa sajam atau ikut tawuran kami dari Kepolisian Polsek Rangkasbitung tidak akan segan-segan untuk memprosesnya,” kata Pipih dalam amanatnya menjadi Pembina Upacara.

Terpisah, Hal serupa dilakukan di SMP Negeri 1 Lebakgedong. Kapolsek Lebakgedong, IPTU Supar mengatakan, Antisipasi kenakalan remaja baik di lingkungan sekolah maupun di luar sekolah, Antisipasi tentang Narkoba, kelompok geng Motor dan tentang kamseltibcar lantas harus terus diberikan pemahaman kepada anak-anak usia pelajar. Kapolsek juga mengingatkan untuk menghindari Narkoba yang dapat merusak diri sendiri.

“Jangan terlibat penyalahgunaan narkoba, apalagi sebagai pelaku. Seringlah ikut kegiatan positif seperti belajar kelompok, kegiatan ekstrakurikuler sekolah,” kata Supar.

E-Paper Terbaru

E-Paper BANPOS Terbaru

Ia menjelaskan, dirinya telah Memerintahkan kepada anggota piket agar rutin melakukan patroli pada saat pulang sekolah pelajar antisipasi terjadinya hal-hal yang tidak diinginkan seperti tawuran antar sekolah.

“Mari bersama kita jaga Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Lebakgedong khususnya di lingkungan sekolah, keluarga dan masyarakat. Jangan terlibat tindak pidana yang dapat merugikan diri sendiri dan orang lain,” tandasnya.

Sementara itu, Kasat Binmas Polres Lebak IPTU Subara juga berkesempatan menjadi Pembina Upacara senin pagi di SMK Negeri 1 Rangkasbitung dengan membawakan materi yang sama.

Dalam kesempatan itu, Kepala SMK Negeri Negeri 1 Rangkasbitung Mukmin, mengapresiasi kerja sama antara pihak sekolah dengan kepolisian, untuk memberikan materi pembinaan dan penyuluhan kepada anak didiknya. Kegiatan tersebut, sangat bermanfaat bagi siswa siswi di sekolah.

“Kita sepakat, terkait pencegahan kenakalan remaja yang dilakukan pelajar. Oleh sebab itu, bukan hanya pembinaan di sekolah saja terhadap pelajar, di luar jam sekolah apabila melihat anak didik kami yang nakal agar tidak segan menasehatinya,” tandasnya.(MG-01/PBN)

ShareTweetSend

Berita Terkait

Long Weekend, Warga Rangkasbitung Pilih Nikmati Tradisi Babacakan
PERISTIWA

Long Weekend, Warga Rangkasbitung Pilih Nikmati Tradisi Babacakan

Mei 12, 2025
FSP KEP SPSI Apresiasi Polda Banten Tindak Tegas Calo dan Preman
HUKRIM

FSP KEP SPSI Apresiasi Polda Banten Tindak Tegas Calo dan Preman

Mei 12, 2025
Teguhkan Komitmen, Muhammadiyah Kota Serang Lantik Pimpinan Cabang di Empat Kecamatan Sekaligus Gelar Baitul Arqom 2025
PENDIDIKAN

Teguhkan Komitmen, Muhammadiyah Kota Serang Lantik Pimpinan Cabang di Empat Kecamatan Sekaligus Gelar Baitul Arqom 2025

Mei 11, 2025
Tidak Bersertifikat, 2,9 Ton Daging Babi Hutan Dimusnahkan 
EKONOMI

Tidak Bersertifikat, 2,9 Ton Daging Babi Hutan Dimusnahkan 

Mei 9, 2025
Pastikan Produk Aman Dikonsumsi, Disperindag Cilegon Lakukan Pengawasan di Pasar Blok F
EKONOMI

Pastikan Produk Aman Dikonsumsi, Disperindag Cilegon Lakukan Pengawasan di Pasar Blok F

Mei 9, 2025
PENDIDIKAN

Melalui Pendidikan Vokasi Petrokimia, Chandra Asri Group Cetak SDM Unggul

Mei 9, 2025
Next Post
Demi Kemudahan Layanan, Lapas Rangkasbitung Musnahkan Arsip

Demi Kemudahan Layanan, Lapas Rangkasbitung Musnahkan Arsip

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • Rungkad BJB Gegara Bank Banten

    Rungkad BJB Gegara Bank Banten

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Bantah Tolak Kerja Sama, Bank Banten Sebut BJB Sulit Berkomunikasi Sejak Awal

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Hasil Test Urine, 5 Pegawai Damkar Cilegon Disebut Positif Narkoba

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Teguhkan Komitmen, Muhammadiyah Kota Serang Lantik Pimpinan Cabang di Empat Kecamatan Sekaligus Gelar Baitul Arqom 2025

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Mahasiswa Akuntansi Unpam Serang Bantu UMKM Perikanan di Pontang Tingkatkan Manajemen Risiko dan Keuangan

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Banten Pos

© 2025 Banten Pos - Inspirasi dan Semangat Baru Banten.

Navigasi

  • Redaksi
  • PEDOMAN PEMBERITAAN MEDIA SIBER
  • BANTEN POS HARI INI

Ikuti Kami

No Result
View All Result
  • PEMERINTAHAN
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • NASIONAL

© 2025 Banten Pos - Inspirasi dan Semangat Baru Banten.

×