Banten Pos
  • PEMERINTAHAN
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • NASIONAL
No Result
View All Result
  • PEMERINTAHAN
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • NASIONAL
No Result
View All Result
Morning News
No Result
View All Result
Home POLITIK

Hasil Survei IDM, Elektabilitas Helldy-Alawi Capai 55,1 Persen 

Penulis Tusnedi Azmart
November 5, 2024
in POLITIK
Hasil Survei IDM, Elektabilitas Helldy-Alawi Capai 55,1 Persen 

CILEGON, BANPOS – Indonesia Development Monitoring (IDM) merilis hasil survei untuk mengukur peta kekuatan elektoral tiga pasangan calon walikota dan wakil walikota Cilegon pada Pilkada 2024.

Berdasarkan hasil survei yang dilakukan IDM pada jenjang waktu 22 sampai 30 Oktober 2024 dengan jumlah sample yang diambil 1.200 responden dengan margin eror kurang lebih 2,8 persen.

Baca Juga

Dewan Akui Terima Banyak Aduan Terkait Dugaan Kecurangan Pelaksanaan SPMB di Banten

Pembangunan Cilegon Dinilai Dewan Tak Sesuai Kebutuhan Masyarakat

Dari jumlah 1.200 responden tersebut IDM merilis metode pengambilan sample menggunakan sistem random dan dilakukan menjangkau 3 Kecamatan di Kota Cilegon, yakni Cibeber, Pulomerak dan Ciwandan.

Direktur Indonesia Development Monitoring, Alamsyah Wijaya menjelaskan pengumpulan data survei ini dilakukan oleh pewawancara terlatih dan dibantu teknologi aplikasi, satu pewawancara melakukan wawancara terhadap 10 responden untuk setiap desa atau kelurahan terpilih.

Dari hasil survei tersebut disampaikan Alamsyah, bahwa pada tingkat popularitas pasangan calon setelah mengikuti debat Pilkada, tingkat keterkenalan pasangan Helldy Agustian-Alawi Mahmud pada masyarakat Cilegon mencapai 80,1 persen.

E-Paper Terbaru

E-Paper BANPOS Terbaru

Artinya dari 10 responden 8 responden mengenal baik pasangan ini, kemudian pasangan Isro Miraj-Nurrotul Uyun tingkat keterkenalannya mencapai 51,2 persen lalu pasangan Robinsar-Fajar Hadi Prabowo tingkat keterkenalannya mencapai 42,1 persen.

Kemudian juga disampaikan untuk tingkat elektabilitas ketiga Paslon, pasangan Helldy Agustian-Alawi Mahmud dipilih responden sebanyak 55,1 persen.

Pasangan Isro Miraj-Nurrotul Uyun dipilih sebanyak 24,8 persen dan pasangan Robinsar-Fajar Hadi Prabowo 11,6 persen, sedangkan yang tidak memilih 8,5 persen.

Sementara pada data responden Gen Z yakni usia dari 17 sampai 23 tahun memilih Pasangan Helldy Agustian-Alawi Mahmud sebanyak 13,3 persen.

Kemudian responden Gen Z yang memilih Paslon Isro Miraj-Nurrotul Uyun sebanyak 6,2 persen dan yang memilih pasangan calon Robinsar-Fajar Hadi Prabowo sebanyak 3,1 persen sedangkan yang tidak memilih sebanyak 2,7 persen.

Lantas juga disampaikan, pada responden pemilih Milenial, usia 24 sampai 39 tahun dengan jumlah 37,2 persen sampel.

Komentar ×
Page 1 of 2
12Next
Tags: Helldy - AlawiIsro UyunPilkada Kota Cilegon 2024Robinsar - Fajar
ShareTweetSend

Berita Terkait

EKONOMI

Walikota Robinsar Endus Ada Oknum Bermain Dalam Pembayaran Utang Pihak Ketiga

Maret 10, 2025
PEMERINTAHAN

Wawalkot Cilegon Ungkap Ada Oknum Keliling Industri Mengatasnamakan Robinsar-Fajar 

Maret 10, 2025
Sebelum Dilantik, Robinsar-Fajar Wajib Taati 9 Poin dari Kemendagri
PEMERINTAHAN

Sebelum Dilantik, Robinsar-Fajar Wajib Taati 9 Poin dari Kemendagri

Februari 17, 2025
PEMERINTAHAN

Cilegon Siap Sambut Era Baru, Masduki Berharap Kolaborasi Antar Stakeholder Terjaga 

Februari 2, 2025
PEMERINTAHAN

Robinsar-Fajar Akan Gunakan Mobil Bekas Helldy-Sanuji Hingga Buat Pakaian Dinas Pakai Uang Pribadi

Januari 16, 2025
Robinsar-Fajar Klaim Menang Telak di Pilkada Cilegon Versi Hitung Cepat
PERISTIWA

Pakai Cara Kampanye ‘Agak Laen’ Kunci Kemenangan Robinsar-Fajar di Pilkada Cilegon 2024

November 28, 2024
Next Post

Jalankan Penerapan TSS, 2 Kapal Tugboat PCM Kawal Kapal MV Dali 

Discussion about this post

  • Arsenal Ajukan Tawaran untuk Noni Madueke, Bukayo Saka Bakal Sumringah

    Arsenal Ajukan Tawaran untuk Noni Madueke, Bukayo Saka Bakal Sumringah

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Chelsea Pastikan Andrey Santos Tak Akan Dijual di Tengah Persaingan Ketat Lini Tengah

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Ratusan Warga Pancur Bakal Geruduk SMPN 12 Kota Serang, Ada Apa?

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BSU 2025 Cair Berapa Kali? Segini Total yang Kamu Dapat dan Cara Ceknya!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Oknum Anggota DPR RI ‘Terseret’ Dugaan Penyimpangan KIP

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Banten Pos

© 2025 Banten Pos - Inspirasi dan Semangat Baru Banten.

Navigasi

  • Redaksi
  • PEDOMAN PEMBERITAAN MEDIA SIBER
  • BANTEN POS HARI INI

Ikuti Kami

No Result
View All Result
  • PEMERINTAHAN
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • NASIONAL

© 2025 Banten Pos - Inspirasi dan Semangat Baru Banten.

×
Jangan ketinggalan informasi! E-Paper lebih lengkap loh!
Akses gratis e-Paper BANPOS, klik di gambarnya ya!
Memuat...
Nggak Dulu