Banten Pos
  • PEMERINTAHAN
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • NASIONAL
No Result
View All Result
  • PEMERINTAHAN
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • NASIONAL
No Result
View All Result
Morning News
No Result
View All Result
Home HUKRIM

Proyek Jalan Di Cilegon Rugikan Negara Rp1,2 Miliar

Penulis Gina Maslahat
Juni 23, 2023
in HUKRIM
Proyek Jalan Di Cilegon Rugikan Negara Rp1,2 Miliar

Inspektur Kota Cilegon Mahmudin. (FOTO: LUKMAN HAPIDIN/BANTEN POS)

CILEGON, BANPOS – Jumlah kerugian negara akibat sejumlah proyek pembangunan jalan di Kota Cilegon yang dikerjakan di tahun anggaran 2022 mencapai Rp1,2 miliar.
Inspektur Kota Cilegon Mahmudin mengatakan berdasarkan Laporan Hasil Pemeriksaan (LHP) Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Banten ada 17 proyek jalan yang dilakukan oleh Dinas Pekerjaan dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Cilegon menjadi temuan.

Temuan BPK tersebut, berupa kelebihan bayar dan terkait spesifikasi jalan. Kemudian jumlah kerugian dan harus adanya pengembalian oleh pihak ketiga mencapai Rp 1,2 miliar.

Baca Juga

Ketua DPRD Cilegon: Temuan BPK Harus Segera Diselesaikan

Ketua DPRD Cilegon: Temuan BPK Harus Segera Diselesaikan

Juli 10, 2025
Pencegahan Korupsi Cilegon Terendah se-Banten, Pengadaan Barjas Merah-Optimalisasi Pajak Kuning

Pencegahan Korupsi Cilegon Terendah se-Banten, Pengadaan Barjas Merah-Optimalisasi Pajak Kuning

Februari 17, 2025
Viral! ASN Pemkot Cilegon Diduga Main Judi Online

Viral! ASN Pemkot Cilegon Diduga Main Judi Online

Agustus 1, 2023

“Temuannya ada yang kelebihan bayar ada juga yang terkait spesifikasi kurang,” kata Mahmudin saat ditemui di kantornya, Kamis (22/6).

Dikatakan Mahmudin, walau secara nilai keseluruhan terkesan besar, temuan di Dinas PUPR tersebut masih bersifat wajar. Dikarenakan nilai temuan untuk setiap proyeknya terbilang cukup kecil.

“Misalnya, temuan di proyek Jalan Ahmad Dahlan dari nilai proyek sekira Rp11 miliar, nilai temuan berkisar hanya di Rp100 juta. Kemudian, proyek Jalan Asnawi temuan berkisar Rp64 juta,” tuturnya.

E-Paper Terbaru

E-Paper BANPOS Terbaru

Kemudian, proyek Jalan Akses Panggung Rawi temuan berkisar Rp41 juta. Proyek Jalan Lembang Raya temuan sebesar Rp46 juta. “Yang paling besar paket pekerjaan di Kelapa Tujuh sebesar Rp200 jutaan,” ujarnya.

Dikatakan Mahmudin, temuan itu masih bersifat wajar, karena nilainya tidak terlalu signifikan kemudian terjadi pengurangan karena pemeriksaan BPK dilakukan setelah jalan tersebut dipakai oleh masyarakat.

“Ada yang kelebihan bayar, ada terkait dengan spek, bisa saja spek itu berkurang karena deviasi, itu wajar, bangun jalan, sebelum diperiksa BPK sudah dipakai, karena dipakai mungkin ada yang turun atau gimana,” paparnya.

Disisi lain, kata Mahmudin dibandingkan temuan pada tahun sebelumnya, temuan tahun ini pun jauh lebih kecil. Ia mencontohkan, pada tahun sebelumnya untuk dua proyek jalan temuan BPK mencapai Rp 1,7 miliar.

“Inspektorat Kota Cilegon sudah melakukan teguran ke Dinas PUPR Kota Cilegon. Saat ini, sedang proses pengembalian oleh pihak ketiga atau pemenang tender proyek tersebut,” ujarnya.

Komentar ×
Page 1 of 2
12Next
Tags: INspektorat Kota CilegonLHP BPK Kota Cilegon
ShareTweetSend

Berita Terkait

Ketua DPRD Cilegon: Temuan BPK Harus Segera Diselesaikan
PEMERINTAHAN

Ketua DPRD Cilegon: Temuan BPK Harus Segera Diselesaikan

Juli 10, 2025
Pencegahan Korupsi Cilegon Terendah se-Banten, Pengadaan Barjas Merah-Optimalisasi Pajak Kuning
PEMERINTAHAN

Pencegahan Korupsi Cilegon Terendah se-Banten, Pengadaan Barjas Merah-Optimalisasi Pajak Kuning

Februari 17, 2025
Viral! ASN Pemkot Cilegon Diduga Main Judi Online
PERISTIWA

Viral! ASN Pemkot Cilegon Diduga Main Judi Online

Agustus 1, 2023
Next Post
Pembangunan Jalan Serang-Cikande-Rangkasbitung Dinilai Penuh Kejanggalan

Pembangunan Jalan Serang-Cikande-Rangkasbitung Dinilai Penuh Kejanggalan

Discussion about this post

  • Tak Perlu Rogoh Kocek, Arsenal Berpotensi Dapat Bintang Juventus Seharga £67 Juta Secara Gratis

    Tak Perlu Rogoh Kocek, Arsenal Berpotensi Dapat Bintang Juventus Seharga £67 Juta Secara Gratis

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Arsenal Lega Gagal Datangkan Winger Ini, Padahal Sempat Jadi Target Utama

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Lusa, Gelandang ‘Luar Biasa’ Ini Bakal Gabung Arsenal, Declan Rice Dijamin Senang

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Sunderland Ganggu Sporting, Arsenal Jadi Untung Besar, Kontrak Viktor Gyokeres di Depan Mata

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Jelang Gabung Arsenal, David Ornstein Ungkap Kekhawatiran Soal Viktor Gyokeres

    0 shares
    Share 0 Tweet 0

From the Other Side

Banten Pos

© 2025 Banten Pos - Inspirasi dan Semangat Baru Banten.

Navigasi

  • Redaksi
  • PEDOMAN PEMBERITAAN MEDIA SIBER
  • BANTEN POS HARI INI

Ikuti Kami

No Result
View All Result
  • PEMERINTAHAN
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • NASIONAL

© 2025 Banten Pos - Inspirasi dan Semangat Baru Banten.

×
Jangan ketinggalan informasi! E-Paper lebih lengkap loh!
Akses gratis e-Paper BANPOS, klik di gambarnya ya!
Memuat...
Nggak Dulu