Banten Pos
  • PEMERINTAHAN
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • NASIONAL
No Result
View All Result
  • PEMERINTAHAN
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • NASIONAL
No Result
View All Result
Morning News
No Result
View All Result
Home OLAHRAGA

Mane Absen, Van Dijk Sedih Sekaligus Senang

Penulis Panji Romadhon
November 23, 2022
in OLAHRAGA
Mane Absen, Van Dijk Sedih Sekaligus Senang

BELANDA, BANPOS – Malam ini, Senin (21/11) pukul 23.00 WIB, timnas Belanda akan menghadapi Senegal pada laga pembuka grup A Piala Dunia 2022 Qatar.

Bek timnas Belanda, Virgil van Dijk punya catatan khusus di laga ini karena gagal reuni bersama Sadio Mane. Van Dijk sedih karena mantan rekannya di Liverpool itu absen, tapi senang karena Senegal jadi kurang menggigit.

Baca Juga

Saking Kagumnya dengan Sosok Diogo Jota, Jurgen Klopp Sebut Perekrutannya yang Sempurna

Jurgen Klopp Pernah Jelaskan Kenapa Diogo Jota Begitu Spesial untuk Liverpool

Sebagai rekan, Van Dijk sempat menelepon Mane yang tidak bisa bermain di Piala Dunia 2022 karena cedera.

“Ya, saya meneleponnya keesokan paginya ditarik keluar karena cedera. Saya ingin tahu bagaimana dia. Begitu banyak gosip sehingga sebagai teman saya ingin tahu bagaimana perasaannya,” kata Van Dijk seperti dilansir Marca, Senin (21/11).

Van Dik mengaku sedih sekaligus senang menjadi kesempatan peluang Belanda menang menjadi besar.

E-Paper Terbaru

E-Paper BANPOS Terbaru

“Sayangnya dia tidak sehat tetapi ada harapan dia akan sehat sebelum pengumuman dibuat. Saya sedih untuknya. Dia sangat penting bagi Senegal. Jelas dia akan menjadi kehilangan besar bagi mereka. Semoga kami mendapat manfaat dari ketidakhadirannya.

“Saya antusias. Beberapa hari terakhir ini telah berlalu dengan lambat. Kami tidak sabar untuk memulai. Mudah-mudahan ini akan menjadi petualangan yang hebat. Seperti yang saya katakan, saya sangat bersemangat untuk pertandingan pertama. Kami menantikannya. Kami telah berlatih keras.”

Pelatih Louis van Gaal justru melihat absennya Mane ini bisa jadi kerugian untuk timnya. Karena, Van Gaal mengakui dirinya bingung bagaimana Senegal akan bermain tanpa Mane.

“Senegal adalah juara Piala Afrika. Mereka bukan sembarang lawan. Mane tidak bermain. Bagaimana tim mereka akan bermain tanpa dia? Itulah pertanyaan saya,” kata Van Gaal.

“Saya pikir Mane adalah pemain yang luar biasa. Saya menginginkannya ketika saya berada di Manchester United. Saya mengejarnya. Dia bisa membuka pertandingan. Saya merasa Senegal akan merindukannya.”(RM.ID)

Komentar ×
ShareTweetSend

Berita Terkait

Dewan Akui Terima Banyak Aduan Terkait Dugaan Kecurangan Pelaksanaan SPMB di Banten
PEMERINTAHAN

Dewan Akui Terima Banyak Aduan Terkait Dugaan Kecurangan Pelaksanaan SPMB di Banten

Juli 3, 2025
Pembangunan Cilegon Dinilai Dewan Tak Sesuai Kebutuhan Masyarakat
PEMERINTAHAN

Pembangunan Cilegon Dinilai Dewan Tak Sesuai Kebutuhan Masyarakat

Juli 3, 2025
Pimpinan Dewan Desak Walikota Cilegon Ganti Pejabat OPD Penghasil
PEMERINTAHAN

Pimpinan Dewan Desak Walikota Cilegon Ganti Pejabat OPD Penghasil

Juli 3, 2025
Tuh Kan, Deden yang Jadi Sekda Banten!
HEADLINE

Tuh Kan, Deden yang Jadi Sekda Banten!

Juli 3, 2025
Tim SAR Temukan Remaja Tenggelam di Anyer dan Tutup Operasi Pencarian
PARIWISATA

Tim SAR Temukan Remaja Tenggelam di Anyer dan Tutup Operasi Pencarian

Juli 3, 2025
Bawa Isu Perempuan Banten, Aca Siap Jadi Anggota Pemuda Parlemen Indonesia
PENDIDIKAN

Bawa Isu Perempuan Banten, Aca Siap Jadi Anggota Pemuda Parlemen Indonesia

Juli 3, 2025
Next Post
Ajinomoto Ajak Masyarakat Cegah Hipertensi dengan Diet Rendah Garam

Ajinomoto Ajak Masyarakat Cegah Hipertensi dengan Diet Rendah Garam

Discussion about this post

  • Arsenal Ajukan Tawaran untuk Noni Madueke, Bukayo Saka Bakal Sumringah

    Arsenal Ajukan Tawaran untuk Noni Madueke, Bukayo Saka Bakal Sumringah

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Chelsea Pastikan Andrey Santos Tak Akan Dijual di Tengah Persaingan Ketat Lini Tengah

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Ratusan Warga Pancur Bakal Geruduk SMPN 12 Kota Serang, Ada Apa?

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • BSU 2025 Cair Berapa Kali? Segini Total yang Kamu Dapat dan Cara Ceknya!

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
  • Oknum Anggota DPR RI ‘Terseret’ Dugaan Penyimpangan KIP

    0 shares
    Share 0 Tweet 0
Banten Pos

© 2025 Banten Pos - Inspirasi dan Semangat Baru Banten.

Navigasi

  • Redaksi
  • PEDOMAN PEMBERITAAN MEDIA SIBER
  • BANTEN POS HARI INI

Ikuti Kami

No Result
View All Result
  • PEMERINTAHAN
  • PERISTIWA
  • HUKRIM
  • POLITIK
  • EKONOMI
  • OLAHRAGA
  • NASIONAL

© 2025 Banten Pos - Inspirasi dan Semangat Baru Banten.

×
Jangan ketinggalan informasi! E-Paper lebih lengkap loh!
Akses gratis e-Paper BANPOS, klik di gambarnya ya!
Memuat...
Nggak Dulu