Akses gratis e-Paper Banten Pos dengan mengunduh aplikasi BANPOS Digital (Android) https://bit.ly/BanposDigital
Atau akses melalui https://epaper.banpos.co/
Proyek Rp191 Miliar Dituding Asal Jadi
Ruas jalan nasional Serang-Cilegon-Merak (SCM) yang sempat mendapat sorotan dan dikeluhkan warga Kota Serang hingga Sekretaris Daerah Kota Cilegon, karena drainase yang tidak berfungsi maksimal dan badan jalan yang berlubang.
Sementara diketahui, jalan nasional yang memiliki panjang 33 kilometer ini, memiliki anggaran prevervasi atau anggaran perawatan hingga ratusan miliar rupiah.
Dengan anggaran yang besar itu, preservasi SCM pun dituding sebagai bentuk pemborosan. Hal itu seperti disampaikan Ketua Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) Pemantau Kebijakan dan Keuangan Provinsi Banten (Paku Banten) Asep Suryana.
E-Paper BANPOS Terbaru
Menurutnya, dalam website LPSE, tercantum kegiatan Preservasi Jalan Serang-Cilegon-Merak, dengan pagu anggaran Rp.191.937.803.000. Anggaran tersebut, kata Asep, didanai melalui Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara (APBN) 2023 dan 2024.
Melihat besarnya anggaran untuk kegiatan tersebut, Asep pun mempertanyakan metode apa yang dipergunakan oleh Kementerian PUPR dalam menghitung kebutuhan anggaran, hingga keluar angka sebesar Rp191miliar lebih itu.
Akses gratis e-Paper Banten Pos dengan mengunduh aplikasi BANPOS Digital (Android) https://bit.ly/BanposDigital
Atau akses melalui https://epaper.banpos.co/
Butuh Riset dan Regulasi untuk Sekolah Gratis
Konsep sekolah gratis telah menjadi topik perdebatan dan diskusi di kalangan para pemikir dan ahli pendidikan selama berabad-abad, Salah satunya John Locke, dia berpendapat bahwa pendidikan adalah hak asasi setiap individu.
Mereka percaya bahwa negara memiliki kewajiban untuk menyediakan pendidikan yang setara bagi semua warga negara, tanpa memandang latar belakang ekonomi atau sosial.
Dalam pandangan tersebut, sekolah gratis dipandang sebagai cara untuk mewujudkan keadilan sosial dan memastikan bahwa setiap orang memiliki kesempatan untuk mengembangkan potensi mereka.